Korban berinisial T mengalami luka pada lengan sebelah kanan. Korban saat ini sudah di evakuasi oleh petugas menuju ke Rumah sakit untuk mendapatkan pertolongan.
Menurut Kapolsek Sawah Besar Kompol Eliantoro Jalmaf, SIK, MIK yang langsung datang ke lokasi kejadian, Bahwa Petugas mendapat laporan kejadian tersebut pada pukul sekitar 18.30 Wib segera meluncur ke TKP. Petugas segera melakukan langkah-langkah untuk mengevakuasi korban serta melakukan pembersihan sekitar lokasi agar jalan dapat dilalui kendaraan kembali. Korban melintas Jl. Lapangan Banteng Utara mengarah ke Istiqlal, pada saat di tikungan Gereja Katedral korban tertimpa pohon yang tumbang. "Terang Kapolsek"
Saat ini lokasi kejadian sudah bisa dilintasi dengan normal.
Post a Comment for "POHON TUMBANG MENIMPA PENGENDARA SEPEDA MOTOR"